Belanja Pegawai ? Apakah itu ? dan Bagaimana ?
Komponen Utama Belanja Pegawai Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 Belanja pegawai merupakan salah satu komponen utama dalam pengelolaan anggaran daerah. Sesuai dengan ketentuan Undang-Undang belanja pegawai digunakan untuk menganggarkan kompensasi yang diberikan kepada Kepala Daerah, Wakil Kepala Daerah, pimpinan dan anggota DPRD, serta Pegawai ASN (Aparatur Sipil Negara). Berikut adalah uraian mengenai rincian…